PCIe Gen 5berarti PSU sesuai dengan aturan ATX3.0?

Pilih PSU yang tepat untuk kartu grafis PCIe Gen 5Anda.

Pada tahun 2019, PCI Special Interest Group (PCI-SIG) mengumumkan perubahan konektor baru (12VHPWR) dari PCIe Gen 5. Oleh karena itu, konektor kartu grafis generasi baru harus dirancang sesuai dengan antarmuka PCIe Gen 5 yang baru. Jarak Beban Regulasi Lebih Luas untuk Rel +12V (Dari ±5% hingga +5 ~ -7%) Singkatnya, ATX3.0 akan menyertakan PCIe Gen 5, tetapi beberapa PSU dengan ikon PCIe Gen 5 tidak sepenuhnya memenuhi persyaratan ATX3.0. Mari kita lihat persyaratan yang diperlukan sebuah PSU dalam memenuhi persyaratan standarisasi ATX 3.0.

Puncak Arus CPU meningkat

PSU 12V2 Capability Recommendations
  PSDG V1.43PSDG V2.0
Processor TDPContinuous CurrentPeak CurrentPeak Current
165W37.5A40A40A
125W26A34A39A
65W23A30A34A
35W13A16.5A19A

Beban Regulasi Lebih Luas

Rel +12V (Dari ±5% hingga +5 ~ -7%)

 PSDG V1.43PSDG V2.0
OutputRangeMinRangeMin
+12V1DC±5%+11.40+5% / -7%+11.20
+12V2DC±5%+11.40+5% / -7%+11.20

Maximum Transient bertambah

Terutama pada jalu +12V yang menghubung kepada kartu grafis bertambah dari 100% sampai 300%

 PSDG V1.43PSDG V2.0
OutputMaximum Step Size
(% of Rated Output Amps)
Maximum Step Size
(% of Rated Output Amps)
+12V1DC40% (Required)
70% (Recommended)
40% (Required)
70% (Recommended)
+12V2DC85%85% of CPU supported in Intel PSDG Table 2-12
+12V3/480% (Recommended)Steps from 100% > 300%
30% > 100%
+5VDC30%30%
+3.3VDC30%30%

Waktu Penyalaan

Kecepatannya harus kurang dari < 200ms

 PSDG V1.43PSDG V2.0
DescriptionRequiredRequired
Power-on time< 500 ms< 200 ms
PWR_OK delay100-500 ms100 ms – 250ms

Ekskrusi Daya

Meningkatkan toleransi untuk lonjakan daya yang mendadak tinggi, untuk platform PSU yang kompatibel. Untuk PSU 450W, hingga 200% dari daya pengenal PSU selama 100μs dengan siklus kerja 10%. Daya kurang yang dari 450W, daya pengenal PSU 150% dapat disalurkan secara maksimal.

Power Excursion % of PSU Rated Size PSU ≤ 450 Watts & PSUs without 12VHPWR ConnectorPower Excursion % of PSU Rated SizePSU > 450 Watts & 12VHPWR Connector presentTime for Power ExcursionTesting Duty Cycle
100%100%Infinite--
110%120%100 ms25%
135%160%10 ms12.5%
145%180%1 ms8%
150%200%100 µs5%

Konektor 12VHPWR baru

PCIe Gen 5(12+4) pin konektor dan 12+4 pin kabel

  • Nilai arus hingga 9,2A per kontak dengan semua 12 kontak daya
  • Terminal yang terisolasi sepenuhnya
  • The 12VHPWR connector that uses 16AWG wires (600W).